Pemkab Jembrana mendapat kucuran dana Rp 43 miliar dari Pemerintah Provinsi Bali. Dana BKK tersebut akan difokuskan untuk perbaikan sejumlah pura di Jembrana.
Hujan disertai angin kencang yang terjadi sejak Senin (27/2/2023) malam memicu longsor dan tumbangnya pohon bambu yang berdiri di tepi Jalan Kolonel Masturi.
Warga di Kota Sukabumi dibuat takjub dengan penampakan matahari yang dianggap tak biasa. Matahari di Kota Sukabumi dan sekitarnya tampak dilingkari cincin.
Cerita insipiratif kali ini datang dari si Kembar mahasiswa Kedokteran UI, Farhan dan Ekida. Menekuni dunia yang sama, namun mereka memiliki hobi unik.