Bahtera rumah tangga Raihaanun dengan Teddy Soeriaatmadja yang telah berusia 16 tahun kandas di meja persidangan. Pernikahan mereka berakhir dengan perceraian.
Ada 25 oknum Aremania yang menyusup ke Stadion Brawijaya Kediri untuk menyaksikan laga Arema FC kontra Persik Kediri. Ujung-ujungnya Arema FC kalah telak.
Hoegeng Awards 2023 segera memasuki tahap akhir. Setelah menempuh sejumlah tahap seleksi, lima sosok polisi teladan itu akan diumumkan pada 14 Juli 2023.