Kawanan monyet ekor panjang kembali menyatroni permukiman di Purwodadi, Tepus, Gunungkidul. Mereka merusak genting hingga mencuri telur yang dierami ayam.
Patroli polisi menangkap pria pembakar lahan di Sinaboi, Rokan Hilir. Pelaku tertangkap saat mencoba memadamkan kebakaran yang meluas hingga setengah hektare.
Aiptu I Wayan Sudiadnyana, anggota Polsek Baturiti, ditangkap setelah melakukan penjambretan. Motifnya terlilit utang ratusan juta. Proses hukum tetap berjalan.