Masih banyak fenomena Bumi yang belum kita pahami, termasuk fenomena laut yang ajaib. Ada satu perairan di Bumi yang tidak menyentuh satu pun garis pantai.
Sardinia, sebuah pulau kecil di Laut Mediterania, menjadi salah satu wilayah Zona Biru, tempat yang penduduknya terkenal memiliki harapan hidup yang tinggi.