detikBali
Potret Lokasi Lift Jatuh di Ubud yang Tewaskan 5 Karyawan Resor
Tim Bidang Laboratorium Forensik (Bidlabfor) Polda Bali melakukan investigasi terkait insiden terjatuhnya lift yang menewaskan lima karyawan di Ayuterra Resort.
Minggu, 03 Sep 2023 08:39 WIB







































