Wapres Ma'ruf Amin bicara terkait penetapan tersangka Ketua KPK di kasus dugaan pemerasan SYL. Ma'ruf mempersilakan proses hukum berjalan sebagaimana mestinya.
Firli Bahuri bukan pimpinan KPK pertama yang terjerat kasus. Namun hanya Firli pimpinan KPK yang tak mendapat dukungan publik saat jadi tersangka. Kenapa?
Staf UPTD PUPR Gunung Tua, Ryan Muhammad, bersaksi di sidang korupsi proyek jalan. Dia mengaku disuruh eks Kepala UPTD meminta 'uang klik' dari kontraktor.