Polisi mengamankan 3.393 vape liquid mengandung obat keras di Batu Bara. Senyawa yang terkandung dalam liquid vape itu biasa digunakan untuk obat bius hewan.
Dirtipidter Bareskrim Polri Brigjen Nunung Syaifuddin menyebut pertambangan ilegal itu baru dilakukan selama 2 pekan. Namun negara telah dirugikan Rp 1 miliar.
Menteri Kebudayaan Fadli Zon dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Suku Tengger dalam Yadnya Kasada. Ia menekankan pentingnya budaya sebagai aset nasional.
Polres Kutai Barat menggerebek aktivitas tambang emas ilegal di wilayah Sungai Kelian, Kampung Tutung, Kecamatan Linggang Bigung. Satu orang ditangkap.
Belakangan ini, penambangan nikel kerap menjadi pembicaraan. Namun, apa itu nikel, bagaimana dampak penambangannya, dan apa kegunaannya? Simak penjelasan ini!