Momen Idul Fitri diharapkan menggerakkan ekonomi para pelaku usaha mikro Banyuwangi. Mulai dari pengusaha kue-kue lebaran, suvenir hingga sektor warung rakyat.
Pasar Atom atau Pasar Atum di Surabaya terkenal dengan kulinernya yang enak. Bisa puas menikmati jajanan di Cakue Peneleh hingga es krim legendaris lho!