detikNews
Dugaan KPK: Hakim Agung Sudrajad Dimyati Tak Hanya Terima Suap 1 Perkara
KPK menetapkan Hakim Agung Sudrajad sebagai tersangka suap urus kasasi yang diajukan Heryanto dan Ivan. KPK menduga Sudrajad tak cuma menerima suap 1 perkara.
Sabtu, 24 Sep 2022 12:41 WIB