Seorang warga di Pabuaran, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor, Jabar, merasa takut kemunculan anak ular kobra di dekat rumahnya. Ia lalu memanggil Damkar.
Seorang wanita di Australia mengalami depresi hingga mengeluh sering lupa. Saat diperiksa, ternyata ada cacing bersarang di otaknya. Bagaimana kejadiannya?
Aksi heroik berujung maut kembali terjadi. Nyawa pria ini melayang setelah coba menolong teman yang kakinya dililit ular cokelat timur yang sangat berbisa.
Seekor ular piton diamankan di Desa Blimbing, Kecamatan Karangnongko, Klaten. Ular tersebut masuk dari atap dan menjatuhi penghuninya yang tengah tidur lelap.