Polisi meringkus empat pelaku pengeroyokan dan pembacokan di Jalan Singa Perbangsa, Kota Bandung, Jawa Barat. Peristiwa itu sempat viral di media sosial.
PT Liga Indonesia Baru (LIB) menegaskan tak ada hadiah uang untuk juara Liga 1 2022 PSM Makassar. Sejak awal hal ini sudah disepakati sebelum kompetisi digelar.