Pergi ke Kudus, Jawa Tengah rasanya kurang pas kalau belum mencicipi getuk nyimut. Apalagi menikmati jajanan khas Kota Kretek ini berada di lereng Gunung Muria.
TikTok kini jadi tempat untuk menyalurkan kreativitas mulai dari konten musik hingga makanan. Seperti aksi imut chef kucing yang jago masak dan viral ini.