Sekretaris Kompolnas Benny Jozua menemui keluarga Brigadir J di Jambi. Benny datang ke Jambi untuk mendalami kasus kematian Brigadir J yang masih misterius.
Sekretaris Kompolnas Benny menemui keluarga Brigadir J di Jambi. Informasi dari keluarga Brigadir J akan dikonfirmasi Benny ke Timsus yang dibentuk Kapolri.
Keluarga Brigadir J meragukan Polda Metro Jaya dalam menangani kasus polisi tembak polisi gegara pelukan dukungan Irjen Fadil Imran kepada Irjen Ferdy Sambo.