TPR Parangtritis pindah ke sisi selatan JJLS, namun banyak wisatawan masih lolos bayar retribusi. Usulan lajur khusus diharapkan bisa atasi masalah ini.
Rumah dilanda kebakaran di Jeruk Purut, Cilandak Timur, Pasar Minggu, Jakarta Selatan. Petugas pemadam kebakaran (damkar) masih berupaya memadamkan api.
Proses evakuasi korban ambruknya Ponpes Al Khoziny terus berlanjut. 119 selamat, 15 meninggal, dan 48 santri masih hilang. Pencarian intensif dilakukan.