KPK mengungkap pemerasan penerbitan sertifikasi Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) di Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) berlangsung kurang lebih 6 tahun.
Menteri Perumahan Maruarar Sirait batalkan wacana rumah subsidi 18 m² setelah mendapat respons negatif dari publik. Dia minta maaf dan akan mendengarkan masukan
Fraksi PKB DPR RI dorong pemilihan kepala daerah melalui DPRD. Ini dianggap lebih demokratis dan mengurangi praktik politik uang. PKB konsisten sejak 2019.
KPK memeriksa Lisa Mariana terkait dugaan korupsi pengadaan iklan di bank BJB. Lisa mengklaim ada aliran dana untuk anaknya, namun enggan menyebut nominalnya.
Menteri Perumahan Maruarar Sirait membatalkan wacana pengurangan ukuran rumah subsidi menjadi 18 m² setelah menerima banyak respons negatif dari masyarakat.