Sekeluarga asal India yang terdiri dari ayah berinisial MKAS (39), istri, FBAH (45), dan ketiga putrinya, HB (16), IA (13), dan HZK (04) dideportasi dari Bali.
Sebanyak 105 pekerja migran Indonesia (PMI) asal NTT bakal dideportasi dari Malaysia. Sebanyak 51 PMI di antaranya berasal dari Flores Timur dan Lembata.
Enam pekan sudah Ketua DPRD Rembang Supadi hingga kini masih ditahan otoritas Arab Saudi setelah terjaring razia pada 9 Juni 2024 karena melanggar imigrasi.