Kemenhub menambah rute trayek Tol Laut dari semula 32 menjadi 34. Perubahan tersebut tertuang dalam Keputusan Dirjen Hubla Nomor KP - DJPL 8 Tahun 2022.
Pj Gubernur NTT memastikan kondisi pengungsi Gunung Lewotobi Laki-laki baik. Selain itu, Korem 161/Wirasakti Kupang mengirimkan lima dokter dan logistik.
Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Flores Timur membuat ribuan warga mengungsi dan aktivitas penerbangan dari maupun menuju sejumlah bandara di NTT terganggu.
Melkios Tamo Ama, nelayan asal Desa Waibalun, Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT), ditemukan tewas setelah terseret arus di perairan Waibalun.