detikJatim
Risma Ingin Garam Pamekasan Madura Samai Kualitas Impor
Cagub nomor urut 3, Tri Rismaharini akan meningkatkan kualitas garam di Pamekasan. Sebab dengan begitu, kualitasnya akan menyamai garam industri impor.
Kamis, 26 Sep 2024 11:07 WIB