detikJateng
Dewa United Vs Persis Solo Besok, Laskar Sambernyawa Minus 2 Bintang
Dua bintang Persis Solo, Ramadhan Sananta dan Moussa Sidibe, dipastikan absen saat menghadapi Dewa United. Keduanya absen karena dua penyebab berbeda.
Jumat, 20 Des 2024 10:58 WIB