Serangan hama tikus di lahan pertanian padi di Boyolali, meluas. Tak hanya di sejumlah desa di Kecamatan Sawit, namun di wilayah Kecamatan Nogosari juga.
Puluhan hektare sawah di Kacamatan Sawit, Boyolali, terancam gagal panen karena serangan tikus. Kondisi ini membuat pelik harga beras yang masih tinggi.
Peternak lebah China, Yang Dongdong, menang 233 juta setelah bertahan hidup 70 hari di hutan, makan tikus dan serangga. Inspirasi dari pengalaman masa kecilnya.