pPeringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M jatuh pada bulan September 2024. Pemerintah menetapkan Maulid Nabi Muhammad SAW 2024 sebagai libur nasional.
Salat Tahajud disyariatkan untuk dilaksanakan secara sendiri. Namun, bolehkah salat ini dikerjakan secara berjamaah? Simak hukum, tata cara, dan bacaan doanya.