Pemain Timnas Indonesia U-22 Amiruddin Bagas Kaffa telah tiba di kampung halamannya. Kepulangannya ke Dusun Sindas, Desa Pancuranmas, Magelang, disambut meriah.
PSM Makassar melakukan cuci gudang menyambut kompetisi Liga 1 musim depan. Sebanyak 8 pemain dilepas, termasuk diantaranya ada jebolan dari Timnas Indonesia.
Stadion Olimpiade, Phnom Penh, Kamboja menjadi saksi sejarah bagi Gian Zola dan Beckham Putra. Kakak beradik asal Bandung itu merasakan perayaan juara di sana.