'Pasukan' berkebaya untuk pertama kali dilibatkan dalam rangkaian seremoni HUT ke-77 RI di Istana. Antusias, ibu-ibu berkebaya ini sanggulan sejak subuh.
Pondok Pesantren Al-Mukmin Ngruki, Sukoharjo akan menggelar upacara peringatan HUT ke-77 RI. Meko PMK Muhadjir Effendy akan menjadi inspektur upacaranya.
Upacara HUT ke-77 Republik Indonesia akan digelar di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, hari ini. Kepolisian pun menutup sejumlah ruas jalan di sekitar Istana.