detikJabar
Hilang 3 Hari, Karom Ditemukan Tewas di Pantai Kongsi Sukabumi
Nelayan Karom (45) ditemukan tak bernyawa di Pantai Kongsi setelah hilang saat melaut. Pencarian dilakukan selama tiga hari oleh tim SAR gabungan.
Selasa, 14 Okt 2025 13:41 WIB







































