Malam itu menjadi malam mencekam bagi seorang Aremanita, Emilia. Tribun 13 Stadion Kanjuruhan jadi saksi bisu pertemuan terakhir bersama suami dan anaknya.
Total korban jiwa tragedi Kanjuruhan terkini bertambah. Update dari polisi, jumlah korban meninggal akibat tragedi Kanjuruhan bertambah menjadi 131 jiwa.