Spanyol melangkah ke delapan besar sepak bola putra Olimpiade Paris 2024 usai menekuk Republik Dominika 3-1. Di laga lain, Argentina mengalahkan Irak 3-1.
PT Kereta Api Indonesia (KAI) mencatat 36 kasus pelecehan terjadi di kereta sejak Januari-Oktober 2025. Mayoritas kasus terjadi di commuter line atau KRL.
Ilmuwan Tiongkok telah menemukan gelembung plasma misterius di atas Piramida Giza di Mesir menggunakan sistem radar LARID. Apa itu gelembung yang dimaksud?
Apa saja tantangan mereka saat merealisasikan program kerja selama menjabat nanti? Benarkah komunikasi politik dengan pusat akan menjadi hal yang lebih krusial?
Inovasi terbaru di tahun baru dikeluarkan oleh Super Jet Air. Nggak main-main, Super Jet Air meluncurkan rute penerbangan terpanjang dari Jakarta ke Jayapura.