Cold brew biasanya dibuat dari jenis biji kopi arabika atau robusta. Kandungan kafeinnya juga terbilang tinggi. Bagaimana kalau dibuat memakai kopi decaf?
Selain biji kopi dan cara menyeduh, kenikmatan kopi juga bisa dipengaruhi dari cangkir. Kopi sebaiknya tidak dihidangkan dalam cangkir warna merah karena ini.
Budaya minum kopi ternyata erat kaitannya dengan kehidupan sosial. Sejak abad ke-16, orang Mesir memanfaatkan waktu minum kopi di kafe untuk bersosialisasi.