PT Timah Tbk bekerja sama dengan BPN Bangka Belitung dalam hal ini Bank Tanah terkait penyelamatan aset. Nantinya aset-aset PT Timah akan teregistrasi.
Limbah bahan berbahaya dan beracun (B3) medis berserakan di pinggir jalan Kelurahan Sukasada, Buleleng, Bali, tepatnya di sebelah barat Terminal Sangket.
Bambang Soesatyo bersama Dirut Bhiva Claudia Ingkiriwang menandatangani nota kesepahaman untuk persiapan pembangunan Museum Otomotif Indonesia IMI (MOI).
PT Timah Tbk, Badan Bank Tanah, dan Kementerian ATR/BPN meneken perjanjian kerja sama menyelesaikan hak atas tanah di kawasan Izin Usaha Pertambangan (IUP).