Sejumlah peristiwa di Bali menarik perhatian sepekan terakhir. Termasuk, kakak adik bunuh diri di jembatan Tukad Bangkung hingga anak Vespa gembel naik haji.
Abah Lala 'Ojo Dibandingke' mantap terjun ke dunia politik. Dia juga menyatakan siap maju sebagai bakal calon Wakil Bupati Boyolali dalam Pilkada 2024 ini.