KKP memastikan layanan di pelabuhan perikanan tetap berjalan untuk memastikan stok dan harga ikan stabil selama momen Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2025.
Pramono Anung dan Rano Karno membagi tugas sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta. Rano fokus di lapangan, menangani banjir dan harga kebutuhan pokok.