Massa aksi yang menggelar demonstrasi menutup sebagian Jalan Kapten Maulana Lubis Medan sore ini. Penutupan jalan ini membuat arus lalu lintas macet parah.
Kepala Desa Poja, RD, bersama dua tersangka lainnya, ditangkap atas pembakaran Kantor Inspektorat Bima. Polisi ungkap peran masing-masing dalam aksi tersebut.
Polres Bima menetapkan tiga tersangka, termasuk Kades RD, dalam kasus pembakaran Kantor Inspektorat. Motifnya adalah kekecewaan terhadap audit dana desa.