Destinasi wisata di sungai Badeng, Banyuwangi, tutup sementara akibat luapan air. Keamanan wisatawan jadi prioritas pengelola. Waspada terhadap bahaya abrasi.
Kalau Jakarta punya Taman Mini Indonesia Indah, Semarang diwakili oleh Puri Maerokoco atau Grand Maerakaca. Luas dan cocok untuk wisata sehat bareng keluarga.
Nongkrong di kafe identiknya menikmati makanan Barat atau kekinian, tapi tidak di Tripplefeeling. Di sini, kamu juga bisa menikmati nasi rames ala warteg murah.
Pemerintah Kota Semarang telah bergabung dalam City Alliance Maritime Silk Road, aliansi kota-kota yang memiliki keterkaitan sejarah dengan Jalur Sutra Maritim.