detikSulsel
Mobil Pemudik Dilempar Batu-Ditendang Pemotor di Perbatasan Jeneponto-Takalar
Nanda menjadi korban aksi ugal-ugalan pengendara motor di Sulsel. Mobilnya rusak setelah dilempari batu dan ditendang saat mudik.
Selasa, 01 Apr 2025 17:00 WIB