Menko Polhukam Mahfud Md menerima kedatangan sejumlah tokoh yang tergabung dalam Petisi 100. Mahfud menerima permintaan mengenai pemakzulan Presiden Jokowi.
Komisi VIII DPR RI menggelar rapat dengan DPD RI untuk membahas RUU Haji. DPD mendukung perubahan undang-undang demi perbaikan pengelolaan haji dan umroh.
Kementerian ESDM mencatat sumber daya batu bara RI 97,96 miliar ton. Batu bara berkontribusi signifikan pada PNBP dan mendukung pertumbuhan ekonomi nasional.