Muncul istilah gourmet coffee yang membuat sebagian pencinta kopi masih kebingungan. Konon jenis ini punya keistimewaan sendiri, apa bedanya dengan kopi lain?
Menyeduh kopi di rumah kini jadi gaya hidup. Banyak orang rela menghabiskan ratusan juta untuk beli mesin kopi yang menghasilkan cita rasa espresso sempurna.
Pengeluaran utama orang miskin baik di perkotaan maupun perdesaan umumnya hampir sama yakni paling banyak untuk beras, rokok kretek filter serta telur ayam ras.