RSUD Eka Candrarini Surabaya resmi bekerja sama dengan BPJS Kesehatan demi meningkatkan layanan kesehatan. Pasien bisa mengakses layanan dengan rujukan.
DPRD NTB soroti kelebihan belanja RSUD mencapai Rp 193 miliar. Anggota dewan minta audit khusus untuk menghindari praktik pengelolaan keuangan yang tidak sehat.
Polres Sragen luncurkan layanan BBM Mobil untuk bantu pemudik kehabisan bahan bakar. Hubungi Hotline 110 untuk mendapatkan bantuan selama arus mudik Lebaran.
Polisi menetapkan 30 anggota ormas PP Tangsel dan ketuanya, Muhammad Reza, sebagai tersangka kasus lahan parkir RSUD Tangsel. mereka terancam 7 tahun penjara.
Warseno, pria dari Sragen, merobohkan rumahnya dengan backhoe setelah mengetahui istrinya berselingkuh. Dia pun merogoh kocek jutaan buat menyewa backhoe.