Polisi selidiki penipuan di SPBU Makassar, di mana pelaku berpura-pura kehabisan bensin untuk meminta uang. Penyelidikan sedang berlangsung setelah video viral.
Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) mengapresiasi jajaran Direktorat Reserse Siber Polda metro Jaya yang bisa membongkar penipuan kripto internasional
Bos mata uang kripto asal Korea Selatan, Do Kwon, mengaku bersalah atas kasus konspirasi dan penipuan sebesar 40 miliar dolar AS atau sekitar Rp651 triliun.
Rofiatin, warga Malang, jadi korban penipuan berkedok zakat setelah menyerahkan Rp 2,5 juta untuk iming-iming modal usaha. Polisi sedang selidiki kasus ini.
OJK meluncurkan Indonesia Anti-Scam Centre untuk menangani penipuan di sektor keuangan. Forum ini memudahkan pelaporan dan penanganan kasus scam secara cepat.