Polisi menetapkan pria berinisial BS (30), begal payudara remaja 14 tahun di Pesanggrahan, Jakarta Selatan. Dia terancam 12 tahun penjara atas perbuatannya itu.
Seorang remaja di Pati viral karena mencuri pisang untuk biayai adiknya. Setelah diangkat sebagai anak asuh polisi, bocah itu kembali bersekolah dengan beasiswa
Polisi menyampaikan MAS (14), pelaku penusukan terhadap keluarganya sendiri di Cilandak, belum komunikasi dengan ibunya AP (40) yang turut jadi korban penusukan
Polisi mendalami kasus remaja membunuh ayah dan neneknya di rumahnya di Cilandak. Tim psikolog forensik turut dilibatkan untuk mendalami kepribadian pelaku.