detikNews
Banjir Landa Aceh Utara, Bupati Janji Perbaiki Bendungan yang Jebol
Banjir melanda hampir seluruh kecamatan di Aceh Utara, Aceh, sejak tiga hari lalu. Banjir parah ini terjadi dipicu jebolnya Bendungan Krueng Pase.
Senin, 07 Des 2020 16:43 WIB