Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan cek kesiapan peralatan karhutla di Mako Brimob. Dia memastikan semua personel dan alat siap menghadapi musim kemarau.
Aksi pembakaran sepeda motor maling sawit terjadi di Rokan Hulu setelah pelaku kepergok mencuri. Masyarakat sepakat selesaikan masalah secara kekeluargaan.
Gubernur Abdul Wahid memimpin apel kesiapsiagaan penanganan kebakaran hutan dan lahan di Riau. Wahid apresiasi Polda Riau atas penyelenggaraan apel hari ini.
Dirlantas Polda Riau, Kombes Taufiq, meninjau Jembatan Sungai Rokan yang rusak. Jembatan dalam kondisi kritis dan diimbau untuk menggunakan jalur alternatif.
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan mengatakan Jambore Karhutla yang telah usai bukan akhir, tetapi menjadi titik nol menuju Riau bebas asap dan kebakaran hutan.
Bupati dan wali kota se-Riau mendukung Jambore Karhutla 2025 yang diinisiasi Gubernur Abdul Wahid dan Kapolda Irjen Herry Heryawan demi alam hijau bebas asap.