Waketum PAN sekaligus Wakil ketua MPR Yandri Susanto berharap tidak ada lagi narasi yang mendelegitimasi Pemilu 2024 karena MK sudah mengeluarkan putusan.
Jokowi mendukung penuh proses transisi pemerintahan baru. Usai adanya penetapan resmi presiden dan wakil presiden terpilih, proses transisi akan disiapkan.