Seorang residivis pencurian di Jambi seolah-olah tak jera masuk penjara. Dia kembali ditangkap karena mencuri, padahal sudah 11 kali masuk keluar penjara.
Wakabinda Kepri mencabut laporan polisi terhadap aktivis HAM Batam Pastor Chrisanctus Paschalis Saturnus (Romo Paschal). Pencabutan dilakukan Sabtu kemarin.