Setelah 2 tahun tidak beroperasi saat Ramadan akibat pandemi COVID-19, kini pasar takjil Bendungan Hilir bisa dinikmati kembali oleh para pemburu takjil.
Jadwal imsak Depok hari ini tercantum pada ulasan berikut. Jadwal imsak merupakan informasi penting yang perlu diketahui oleh umat muslim selama bulan Ramadan.
Masjid Al Madani di Pakuwon punya kegiatan rutin selama Ramadan. Masjid di ujung timur Surabaya ini, setiap hari membagikan takjil dan makanan 'mewah'.
Sejumlah pedagang takjil yang berada di kawasan Bendungan Hilir (Benhil), Tanah Abang, Jakarta Pusat, mengeluhkan bahwa penjualan takjil tahun ini sepi pembeli.
Pasar takjil di Bendungan Hilir (Benhil) yang berlokasi di Tanah Abang, Jakarta Pusat, kali ini kembali digelar setelah hampir dua tahun tidak beroperasi.