Gubernur Kalteng Agustiar Sabran meninjau PSU Barito Utara, memastikan pelaksanaan demokratis dan aman. Ia mengajak masyarakat terima hasil dengan lapang dada.
Gubernur Sulsel Andi Sudirman melantik Wali Kota dan Wakil Wali Kota Palopo, Naili-Ome, untuk periode 2025-2030. Naili-Ome siap jalankan 25 program prioritas.
Pelantikan kepala daerah Empat Lawang terpilih hasil PSU masih proses di kabupaten. Pelantikan tidak digelar serentak dengan daerah lain yang menggelar PSU.