detikJatim
Detik-detik Ibu Lompat dari Kapal Feri Tinggalkan Anak Autis dalam Mobil
Ibu asal Jember nekat lompat dari kapal feri di Selat Bali. Dia tinggalkan anak autis di dalam mobilnya. Berikut ini detik-detik peristiwa pilu itu.
Minggu, 22 Des 2024 08:45 WIB