Teks editorial adalah salah satu dalam bahasa Indonesia yang biasa ditemui di media massa. Berikut ini contoh teks editorial beserta struktur dan cirinya.
Puluhan kontainer barang kiriman Pekerja Migran Indonesia (PMI) dari berbagai negara macet di Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya dan Tanjung Emas Semarang.