Ahli hukum pidana Universitas Trisakti Abdul Fickar Hadjar menyebut pembentukan MKMK permanen seharusnya telah dibentuk saat Anwar Usman masih memimpin.
Calon Wakil Presiden Nomor Urut 1 Muhaimin Iskandar menyebutkan pihaknya akan membangun 40 kota baru selevel Jakarta. Kira-kira, berapa biaya yang diperlukan?
KemenPAN-RB meraih penghargaan dalam Anugerah Revolusi Mental 2023, diserahkan langsung oleh Menko PMK Muhadjir Effendy kepada Menteri Abdullah Azwar Anas.