Sekretaris Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) Komjen Makhruzi Rahman mengatakan wilayah seluas 127,3 hektare (Ha) di Pulau Sebatik kembali ke Indonesia.
Fraksi NasDem soroti anggaran hibah Rp 19 miliar Pemkab Lombok Tengah untuk ormas dan instansi. Mereka minta transparansi penyaluran dan optimalisasi PAD.
Tanggal 26 Januari 2026 memperingati hari apa saja? Ada Hari Bhakti Imigrasi, Hari Energi Bersih Internasional, hingga Hari Pendidikan Lingkungan Sedunia.
Fraksi PKS DPRD Medan minta anggaran Rp 1 miliar yang awalnya untuk Festival Akhir Tahun dialihkan untuk atasi banjir. Fokus pada rehabilitasi drainase.
DPRD Kota Bandung menggelar rapat paripurna untuk mendukung kemerdekaan Palestina. Ketua DPRD menekankan pentingnya empati terhadap penindasan di Palestina.