Jenazah empat anak korban pembunuhan ayahnya, Panca Darmansyah (41), di Jagakarsa, akan dimakamkan di TPU Perigi Sawangan, Depok, Jawa Barat, sore ini.
Isak tangis ibunda, D, mewarnai pemakaman 4 buah hatinya yang menjadi korban pembunuhan ayahnya sendiri. Sang ibu mengikhlaskan kepergian 4 anaknya selamanya.
Begal sadis yang ditembak karena melawan hingga melukai polisi saat pengejaran telah selesai dirawat di RS. Kini ia dibawa ke Mapolda untuk proses hukum.
Muncul dugaan adanya motif lain dalam pembacokan adik Bupati Muratara, yakni dipicu masalah pemilihan kepala desa (Pilkades). Polisi tak menampik isu tersebut.