detikJatim
Cerita Pedagang di Bratang Binangun Rintis Klaster Sentra Wisata Kuliner
Berdiri sejak 2016, sentra wisata kuliner (SWK) Bratang Binangun nyaris tak pernah sepi pengunjung. Namun siapa sangka, SWK itu dulunya taman tak terawat.
Rabu, 19 Mar 2025 23:45 WIB